Jumat, 27 April 2012

Komponen Aktif Dan Pasif Dalam Elektro

Komponen aktif dan pasif

Para pengunjung dan para blogger, bertemu dengan aku. Kali ini aku membuat daftar "Komponen Aktif dan Pasif". Langsung saya mulai.

Komponen AKTIF
Komponen aktif dibagi menjadi beberapa macam, yaitu :
1. Berkaki Dua
- Diode
a. Penyearah
b. Zener
c. LED (Light Emiting Diode)
d. Varaktor
e. Scotcky
2. Berkaki Tiga
- Transistor
a. PNP
b. NPN
A. FET (Field Effect Transistor)
a. PNP
b. NPN
B. MOSFET
C. TRIAC
D. SCR
3. Berkaki Jamak/lebih dari 3
- IC (Integrated Circuit)
4. Dll.

Komponen PASIF
Komponen pasif juga dibagi beberapa macam, yaitu :
1. Resistor
- R. Tetap
a. Arang/carbon {bercincin 3/4}
b. Kawat {tidak bercincin}
c. Metal Film {Bercincin 5/6}
- R. Tidak tetap
a. Potensio
b. LDR
c. Thermistor
* PTC
* NTC
d. VDR
2. Kapasitor
- K. Tetap
a. Polar (Berkutub)
* Elco (Elektrolite Condensator)
* Tantalum
b. Non Polar (Tak Berkutub)
* K. Keramik
* K. Mika
* K. Kertas
* K. MKM
* K. Polyester
* K. PolyEthylene
- K. Tidak Tetap
a. Varco (Variabel Condensator)
b. Trimer
3. Induktor
- Inti Udara
a. Spoel/Coil
b. RFC
- Inti Ferrite
a. Transformator/Trafo
b. Trafo Oscilator
- Inti Besi
a. Transformator Daya
b. Transformator Input (IT)/Output (OT)
4. Dll.

Serta beberapa komponen pasif tambahan seperti kabel, socket (dudukan) IC, dll. Buat yang belum tahu komponen-komponen di atas, bisa tanya sama Om GOOGLE.
Sudah dulu ya, semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar